Jumat, 25 Januari 2013

Cara Memutihkan Kulit Wajah



Cara Memutihkan Kulit

Cara Memutihkan Kulit, Cara Memutihkan Kulit wajah
Cara Memutihkan Kulit

Namun yang kalian inginkan pasti bukan cara memutihkan kulit dengan cara itu, melainkan bagaimana mendapatkan kulit tampak bersih, segar dan putih alami. Perlu diketahui pigmen kulit orang indonesia adalah pigmen eumelanin yaitu pigmen yang menyebabkan kulit coklat sampai hitam dan pigmen karoten yaitu penyebab warna kuning. Bagi orang barat seperti Eropa dan Amerika menganggap kulit orang indonesia tampak indah dan seksi, mereka juga menginginkan warna kulit seperti kita dengan banyak berjemur di terik matahari.

Nah, kembali ke topik utama yaitu  Cara memutihkan kulit wajah dan tubuh agar mendapatkan kulit yang segar, putih merona dan alami, bisa dengan cara pola hidup dan menggunakan bahan-bahan alami, berikut beberapa cara yang harus diterapkan agar kita memiliki kulit yang kita dambakan.

Cara Memutihkan Kulit


- Langkah pertama terapkan dengan pola makan sehat yaitu makan sesuai dengan 4 sehat 5 sempurna, perbanyak sayur-sayuran dan buah-buahan seperti minimal makan satu buah apel.
- Biasakan banyak meminum air putih, minimal 8 gelas sehari agar kulit selalu tampak segar. Dan cuku istirahat dan tidur jangan sering-sering begadang sampai larut malam.
- Menggunakan Tabir Surya Lotion SPF 30 lebih sedang berpergian keluar untuk melindungi kulit dari sengatan matahari secara langsung. Perlu diketahui sinar matahari yang berbahaya antara jam 10 sampai jam 2 sore itu bisa menyebabkan kulit menjadi kering dan kusam.
- Sering membersihkan muka setiap harinya seperti mencuci muka, lebih baiknya bisa menggunakan pembersih muka yang cocok seperti Ponds yang tampak gambar disamping.
- Melakukan minimal satu minggu sekali, yaitu melakukan scrub dan masker untuk wajah dan luluran untuk kulit tubuh. Yang berguna untuk mengangkat sel-sel kulit mati, lebih baiknya gunakan scrub yang alami misal scrub campuran gula dan olive oil atau madu. Serta gunakan masker masker buah-buahan seperti masker bengkoang, masker kentimun dan lainnya.

Setelah menerapkan pola diatas untuk hasil yang lebih sempurna yaitu cara kulit memutihkan wajah kalian bisa menggunakan cara yang alami berikut ini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar